BEBERAPA TIPS UNTUK BELANJA KEBUTUHAN SELAMA BULAN RAMADHAN DI TENGAH VIRUS CORONA

Bulan Ramadhan adalah salah satu hal yang akan membuat semua orang untuk melakukan belanja stock makanan dengan secara berlebihan , dan hal ini akan dapat menyebabkan akan terjadinya beberapa bahan pokok yang dapat mengalami keterlambatan distribusi dan juga akan melonjoknya kenaikan harga pada kebutuhan pokok lainnya , dan telebih dahulu disaat sedang memasuki bulan Ramadhan seperti sekarang ini ,

Hal ini akan dapat membuat kita harus melakukan jaga jarak bahkan menjalankan karantina , nah jadi berikut tips untuk berbelanja kebutuhan pokok debgan aman dan juga cerdas disaat bulan Ramadhan dan di tengah tengah wabah corona yang ada

Membuat beberapa daftar belanjaan

Nah jadi jika kamu mau berbelanja kebutuhan makanan disaat sedang bulan puasa, sebaiknya untuk menulis daftar belanjaan terlebih dahulu sebelum pergi ke pusat perbelanjaan . dan usahakan hanya untuk membeli bahan bahan yang benar benar dibutuhkan saja , dan jika ada barang yang tidak terlalu penting maka tidak perlu untuk membelinya , maka sebaiknya beli yang hanya di perlukan saja

Membatasi jumlah orang untuk pergi belanja

Jika kamu ingin berbelanja , sebaiknya tidak perlu untuk membawa semua keluarga untuk pergi ke pusat perbelanjaan , sebaiknya pergilah dengan satu atau juga dia orang saja untuk melakukan belanja , dikarenakan sedang ada nya pandemi virus corona maka hal ini bertujuan agar untuk membatasi jumlah banyaknya orang di sekliling jalan atau juga di dalam toko , maka dari itu mengikuti rekomendasi untuk jaga jarak

Menjaga diri sendiri

Jika kamu hendak untuk berbelanja , pastikan untuk perhatikan diri kamu sendiri , dan jangan pernah untuk keluar rumah tanpa menggunakan masker , dikarenakan dengan menggunakan masker akan dapat membantumu untuk mengurangi penularan Virus Corona yang melaluo tetesan tetesan air liur yang mungkin saja akan terbawa oleh udara ,

Dan hal yang terpenting adalah jangan lupa untuk menggunakan pembersih tangan seperti salah satunya hand sanitizer yang terdapat kandungan alkohol dengan minimal 70% disaat sedang berpergian , dan juga untuk melakukan cuci tangan dengan sabun dan bilas tangan sampai benar benar bersih

Berbelanja Online

Jika kami tidak ingin keluar rumah untuk berbelanja ,kamu juga dapat berbelanja dengan secara online , atau juga ada jasa penjualan online disekitar kita , maka kita dapat memanfaatkannya , dan sangat banyak manfaat uang dapat kita lakukan jika berbelanja online salah satu nya adalah , kita dapat membantu dalam menjaga jarak pada orang orang banyak , dan keduanya dapat memberikan kita kesempatan untuk merencanakan berbelanja dengan baik , dan selain itu juga akan dapat menghemat waktu.